Pancurium bromide / Pankuronium Bromida.
Obat tambahan pada anestesi/obat bius untuk menghasilkan relaksasi otot.
Miastenia gravis atau sindroma miastenik.
Pernah mengalami penyakit paru atau ginjal, asidosis bayi baru lahir dan kehamilan, gangguan elektrolit berat.
Interaksi obat :
– Halotan, Eter, Enfluran, Isofluran, Metoksifluran, Siklopropan, Tiopental, Metoheksital bisa meningkatkan aktifitas Pankuronium Bromida memblok neuromuskular.
– Neuroleptanalgesia, Propanidida bisa mengurangi aktifitas Pankuronium Bromida memblok neuromuskular.
– Neostigmin, Edrophonium, kortikosteroid dosis tinggi , adrenalin, KCl, NaCl, CaCl2 bisa mengurangi lamanya aksi dan intensitas Pankuronium Bromida memblok neuromuskular.
– Relaksan otot lainnya, Neomisin, Streptomisin, Kanamisin, Diazepam, Propranolol, Tiamin (dosis tinggi), obat-obat penghambat mono amin oksidase, Quinidin, Protamin bisa meningkatkan lamanya aksi dan intensitas Pankuronium Bromida memblok neuromuskular.
Reaksi lokal pada tempat penyuntikan.
C: Penelitian pada hewan menunjukkan efek samping pada janin ( teratogenik atau embriosidal atau lainnya) dan belum ada penelitian yang terkendali pada wanita atau penelitian pada wanita dan hewan belum tersedia. Obat seharusnya diberikan bila hanya keuntungan potensial memberikan alasan terhadap bahaya potensial pada janin.
Ampul 2 mg/ml x 2 ml x 10’s
- Dewasa : dosis awal 50-80 mg/kg berat badan.
Peningkatan dosis intravena 10-20 mg/kg berat badan - Anak-anak : dosis awal 60-100 mg/kg berat badan.
Peningkatan dosis : 10-20 mg/kg berat badan
Harga: RP.460.000